
Perdamaian dan Inklusivitas: Apa yang Perlu Didengar Pemerintah Terhadap Permasalahan Inklusivitas?
Sampai sejauh mana kita mengartikan perdamaian? Sampai mana kita dapat mengimplementasikan perdamaian? Sejauh mana kita sudah berdamai dengan keberagaman di sekitar kita? Dalam memelihara inklusivitas demi agenda perdamaian dan toleransi, kita harus peka dengan dinamika sosial.